Langsung ke konten utama

Postingan

DAYCARE ATAU PENGASUH

DAYCARE ATAU PENGASUH? (Copas dari www.Ayahbunda.com) Kini jasa  babysitter  atau pengasuh anak yang andal dan terjangkau memang makin langka. Tak heran para bunda dan ayah saat ini mulai mencari pilihan lain dalam cara pengasuhan anak, yaitu menggunakan jasa  daycare  atau tempat penitipan anak. Meskipun jumlah  daycare saat ini masih terbatas, diperkirakan akan menjadi  booming  di masa depan, sesuai dengan meningkatnya kebutuhan orangtua muda di kota-kota besar menitipkan anak manakala mereka bekerja. Jika saat ini Anda sedang menimbang-nimbang untuk menggunakan antara jasa  babysitter  atau  daycare ,  simak perbandingan keduanya secara lengkap dari segi  biaya, aksesibilitas, tingkat kepraktisan,  dan yang paling penting tentunya dari sisi  keamanan  bagi anak dan stimulasi yang tersedia untuk tumbuh kembang anak Anda. Pada akhirnya, pilihan berpulang pada Anda!  Biaya Babysitter Gaji dan THR.  Bervariasi antara Rp 1.500.00 - Rp 2.500.000, tergantung domisili (st
Postingan terbaru

Biaya Day care

Assalamualaikum Wr.Wb kami memginfokan kembali Spp khazanah day care sbb :                             BIAYA PROGRAM KELAS  _Program Kelas FULLDAY  1.Usia bayi (3 bulan - 12 bulan) Rp 1,95 juta (DISEDIAKAN ORANG TUA ) 2. Usia Balita(13 Bulan - 6 Tahun ) Rp 1,95 Juta      -Makan 3x(makan pagi siang dan sore)      -Cemilan dan Buah _Program Kelas Halfday  1.Usia bayi (3 bulan - 12 bulan) Rp 1,55 juta (DISEDIAKAN ORANG TUA ) 2. Usia Balita(13 Bulan - 6 Tahun ) Rp 1,55 Juta      -Makan 3x(makan pagi siang dan sore)      -Cemilan dan Buah _Program Kelas Harian 200 ribu / Hari _Overtime Harian 1.000 / mnt  _Overtime Bulanan Pagi 500 ribu / 1 jam _Overtime Bulanan Malam 300 ribu / 1 jam JAM OPERASIONAL 07.00 - 18.00 (tol Wassalamualaikum Wr.Wb

Sentra Dasar Main Peran

Alhamdulillah,ananda KDC antusias memasak bersama. kegiatan bermain peran kali ini adalah membuat macaroni goreng ,dengan salah satu bahannya ada susu sapi sebagai pelengkap rasa,seruu Bermain sambil belajar dengan sistem sentra dasar hanya ada di khazanah day care . #MainSentra #BermainPeran #TemaApril Sapi Binatang Berkaki Empat ciptaan Allah
Bulan : Maret 2018      Tema  : Kupu - kupu Serangga Ciptaan Allah Hari ini,aktivitas kami adalah mewarnai gambar kupu-kupu. Anak-anak diperlihatkan gambar kupu-kupu yang beraneka ragam warna dan bentuknya, Anak KDC pun memilih kupu2 mana yang akan mereka pilih,lalu mulai mewarnai sesuai kupu2 yang sudah dipilihnya tadi,Ya....Mereka sangat senang dan bersemangat pada tujuannya.... tujuan mewarnai kupu2 yang mereka inginkan,Itu pilihan mereka,kami hanya menjadi Fasilitator,Pembimbing dan menjaga saat mereka mengembangkan kemampuannya,Semakin Tumbuh dan berkembang....#SemangatAnakKDC#SemangatMelatihmotorikHalus#

Makanan Terbaik Untuk Kecerdasan Anak

Parenting Club Makanan Terbaik Untuk Kecerdasan Anak By: Wyeth Nutrition 2015-10-08 17:00:00 (UTC) Mam, yuk pelajari bahan makanan apa saja yang dapat merangsang pertumbuhan sel-sel otak, meningkatkan daya ingat dan konsentrasi anak-anak: 1. Salmon Asam lemak omega 3-DHA dan EPA sangat penting untuk pertumbuhan dan perkembangan fungsi otak, dan salmon adalah sumber terbaik yang memiliki kandungan tersebut. Kebutuhan anak-anak akan omega 3 perhari adalah 1,2 gram, dan dalam 100 gram ikan salmon mengandung 2,2 gram asam lemak omega 3. 2. Telur Kuning telur ternyata kaya akan kandungan kolin di dalamnya. Kolin merupakan zat yang dapat membantu perkembangan memori atau daya ingat. 1 butir telur berukuran besar memiliki kandungan kolin 126 mg. ini lebih besar dari 2 sendok makan selai kacang yang hanya mengandung 20 mg dan 300 gram daging sapi memiliki kandungan 66 mg kolin. 3. Selai Kacang Kacang tanah, yang diolah menjadi selai kacang merupakan sa

CURAHAN HATI ( CURHAT)

Dilema Ibu Bekerja = DAY CARE Menjadi seorang IBU adalah hal yang sangat membahagiakan, yang ditunggu - tunggu dan mampu membuat dunia para wanita berbunga-bunga... Idealisme sebelum menikah pun dijalankan dengan sempurna sesuai harapan bisa melahirkan, menjaga sang buah hati sendiri aktivitas -aktivitas rumah dijalankan dengan suka cita Tiba-tiba dalam perjalanan bahtera rumah tangga,sang ayah tulangpunggung keluarga membutuhkan sang bunda untuk membantu ekonomi keluarga, atau karena Ilmu sang bunda yang memang dibutuhkan di masyarakat atau dengan alasan lain yang mengharuskan sang bunda bekerja diluar dan meninggalkan sang buah hati dari pengawasan dan penjagaannya dalam beberapa waktu???? apakah harus dititipkan kepada nenek kakeknya?? apakah kepada asisten rumah tangga? atau day care / penitipan anak?? Ayah bunda yang cerdas pasti tahu jawabannya.... Day Care ,Tempat Penitipan Anak memiliki pendidik,yang menjaga sekaligus mengasuh anak ayah bunda dengan keterampi